11 Tips Memilih Sepatu Untuk Melamar Kerja Yang Tepat

tryoutcpns.id – sepatu untuk melamar kerja sangat perlu diperhatikan oleh setiap orang, karena penampilan akan mempengaruhi tingkat kepercayaan diri kita. Selain itu penampilan juga akan berpengruh terhadap diterima atau tidaknya kita pada setelah interview tersebut. Tidak sedikit perusahaan yang sebagian melihat penampilan kita sebagai penentuan diterima atau tidaknya kita di perusahaan tersebut.

sepatu untuk melamar kerja

Girls, Kamu tentunya pasti ingin terlihat menarik di depan si pewawancara kan, dan tentunya pemilihan sepatu untuk melamar kerja yang tepat ini juga akan membuat kamu merasa terlihat sangat menarik dan itu akan membuat kamu merasa very confident.

Ini dia beberapa Tips Memilih sepatu untuk melamar kerja yang tepat

High Heels

Orang yang memakai high heels pastinya akan terlihat sangat elegan dan profesional, itu sebabanya sepatu ini cocok sebagai sepatu untuk melamar kerja. Namun girls perlu kalian perhatikan juga ukuran tingginya, akan lebih baik jika kalian menggunakan yang tidak lebih dari 5 Centimeter supaya kakimu tidak gampang pegal dan akan terasa nyaman saat dipakai dalam waktu yang lumayan lama.

sepatu untuk melamar kerja

Flat Shoes

Tidak jarang ada orang yang merasa tidak terbiasa pada saat memakai sepatu high heels dan merasa menjadi canggung pada saat memakainya. Maka Flat shoes ini adalah solusinya tetapi harus diperhatikan juga ya girls untuk desainnya, pilihlah yang desainnya formal dan terlihat santai pada saat digunakan untuk melamar kerja,

Kitten heels untuk melamar kerja

Karena hak nya tidak terlalu tinggi dan juga tidak sedatar flats, Kitten heels ini sangat cocok dipakai pada saat melamar kerja, karena akan terasa nyaman dan simple pada saat digunakan. Sangat direkomendasikan untuk memakai sepatu kittem heels ini.

sepatu untuk wawancara kerja

Gunakan sepatu yang menutup ujung kaki

Memakai sepatu untuk melamar kerja yang terbuka yang menunjukkan jari dan kuku kaki dapat mengganggu orang disekitar, itu sebabnya gunakan sepatu dengan ujung tertutup.

sepatu untuk melamar kerja

Gunakan warna-warna netral

Pakailah sepatu dengan warna yang aman yaitu warna netral seperti hitam, coklat gelap atau bisa juga biru tua. Bisa disesuaikan juga dengan warna baju yang kamu pakai ya girls.

sepatu untuk melamar kerja

Hindari aksesoris pada sepatu

Aksesoris yang besar di sepatu seperti pita atau logo sebaiknya jangan dipakai pada saat wawancara kerja karena kesannya akan mengganggu penampilanmu juga. Sangat akan lebih baik kalo kamu menggunakan sepatu yang simple atau tanpa aksesoris tambahan.

Gunakan sepatu yang bersih

Hindari memakai sepatu yang kotor apalagi rusak, sepatu untuk melamar kerja harus sangat diperhatikan kebersihannya. Ga kebayang kan kalom misalnya orang-orang memperhatikanmu karena sepatumu kotor dan selain itu bisa saja si pewawancaranya mungkin akan langsung merasa ilfeel pada saat melihat sepatu kotormu, duhh ngerii. Jadi kebersihan harus selalu kalian perhatikan ya girls. Kalian juga pasti sering merasakan kalo memandang sesuatu yang bersih itu sangat menenangkan kan? nah apalagi kalo yang bersih nya adalah penampilan kalian, itu akan sangat berdampak bagi lamaran perkerjaan kalian.

sepatu untuk melamar kerja

Nah itu tips-tips memilih sepatu untuk melamar kerja, bisa kalian jadikan panduan atau pertunjuk untuk kalian mempersiapkan diri pada saat akan melamar pekerjaan.

Gimana girls, udah tau kan tips-tips dalam memilih Sepatu untuk melamar kerja, intinya balik lagi ke diri kalian dan sesuaikan dengan fashion masing-masing namun harus dalam ketetapan sopan dan juga rapih ya.

Hal yang sering ditanyakan

Apa saja tips memilih sepatu yang tepat untuk melamar kerja?

– Lihat dulu fashion sepatu yang selalu kamu pakai yang seperti apa
– Gunakan high heels
– Gunakan Flat shoes
– Gunakan sepatu yang menutup ujung kaki
– Gunakan warna-warna yang netral
– Hindari aksesoris pada sepatu
– Gunakan sepatu yang bersih

Kenapa penampilan harus diperhatikan pada saat melamar kerja?

sepatu untuk melamar kerja sangat perlu diperhatikan oleh setiap orang, karena penampilan akan mempengaruhi tingkat kepercayaan diri kita. Selain itu penampilan juga akan berpengruh terhadap diterima atau tidaknya kita pada setelah interview tersebut. Tidak sedikit perusahaan yang sebagian melihat penampilan kita sebagai penentuan diterima atau tidaknya kita di perusahaan tersebut.

Leave a Comment